September 20, 2024

Cermat Memilih Kursi Kantor Sebelum Membeli

Membeli kursi kantor bandung kerap menjadi solusi bagi beberapa pengusaha yang ingin mendirikan kantor barunya, namun ingin menghemat biaya yang harus dikeluarkan untuk membeli beberapa peralatan perkantoran. Salah satunya adalah furnitur untuk bekerja.

Baca Juga : Beli Kursi Kantor di Bandung

Hal ini disebabkan makin mahalnya beberapa peralatan perkantoran pada saat ini, sehingga untuk menghindari pemborosan serta efisiensi biaya sejumlah pengusaha mengakalinya dengan cara membeli barang bekas. Namun harus cermat memilih sebelum membelinya.

Raja kantor hadir untuk membantu Anda jika membutuhkan kursi kantor bekas guna menunjang kinerja setiap karyawan yang bekerja. Hal ini juga akan menghemat biaya pengeluaran karena biasanya akan memiliki harga lebih murah daripada barang baru dibeli.

Perhatikan Alasan Memilihnya Terlebih Dahulu

Pemilihan setiap furnitur akan sangat mempengaruhi kinerja setiap karyawan yang bekerja. Hal ini disebabkan setiap barang pada tempat kerja mulai dari meja, kursi, hingga rak buku akan sangat berpengaruh dalam menunjang kinerja setiap karyawan antara satu sama lain.

Namun pada saat ini harga furnitur naik cukup tinggi, sehingga guna menekan pembiayaan yang cukup tinggi ini sebagian besar pengusaha menggunakan kursi kantor bekas. Karena selain memiliki harga lebih murah, mereka beranggapan kondisinya masih cukup bagus.

Selain itu harganya akan lebih murah bedanya bisa sangat jauh jika dibandingkan membeli beberapa perabotan maupun peralatan baru. Penghematan biaya ini bisa digunakan untuk dialokasikan pada beberapa hal penting lainnya guna memperbesar bisnis Anda saat ini.

Perhatikan Kepadatan Busa dengan Saksama

Setelah mengetahui alasan beberapa pengusaha memilih menggunakan kursi kantor bekas, sebagian besar adalah untuk menghemat biaya pengeluaran. Oleh karena itu, untuk membeli barang bekas diperlukan kecermatan serta kejelian sebelum membeli sehingga tidak salah.

Dengan membeli secara cermat, Anda bisa mendapatkan barang dengan kondisi cukup bagus namun memiliki harga miring, Tentunya hal ini akan menghemat biaya pengeluaran perusahaan. Salah satunya adalah memperhatikan kepadatan busa pada barang yang dibeli.

Kepadatan busa dalam kursi yang sudah bekas sangat berpengaruh, hindarilah barang dengan kepadatan busa yang sudah cukup tipis. Karena tidak akan memiliki rasa nyaman saat digunakan untuk duduk, pilihlah busa yang masih cukup padat serta tebal untuk diduduki.

Tingkat Keempukannya Kursi Kantor Bekas Bagaimana?

Selain mengecek tingkat kepadatan busa, perhatikan juga tingkat keempukan dari peralatan perkantoran tersebut. Biasanya barang yang sudah berumur terlalu tua akan memiliki tingkat keempukan sangat rendah, akibatnya akan sangat keras jika diduduki oleh penggunanya.

Hal ini tentu saja akan membuat karyawan tidak nyaman saat bekerja, secara tidak langsung akan mempengaruhi kinerja pekerjaan masing-masing karyawan. Pilihlah kursi kantor bekas yang masih memiliki tingkat keempukan cukup empuk saat diduduki sehingga nyaman.

Untuk memastikan tingkat keempukannya dapat dicoba menggunakan cara mencoba untuk mendudukinya selama 45 menit. Jika masih nyaman saat diduduki maka barang tersebut masih cukup bagus untuk Anda gunakan sebagai penunjang kinerja karyawan di tempat kerja.

Pastikan Roda Berfungsi dengan Baik

Beberapa kursi kantor di bandung memiliki roda pada bagian kakinya, sehingga akan mempermudah karyawan untuk berkomunikasi pada rekan satu kerjanya. Hal ini akan membuat pekerjaan menjadi lebih fleksibel, akibatnya kinerja setiap karyawan makin tinggi.

Oleh karena itu, roda menjadi faktor penting untuk Anda perhatikan sebelum membeli barang bekas tersebut, hal ini disebabkan sebagian besar barang second hand mengalami kerusakan pada bagian rodanya seperti susah bergerak maupun ada yang sudah hilang kelengkapannya.

Perhatikanlah apakah roda masih berfungsi dengan baik, lalu apakah jumlah roda pada setiap kaki kursi masih lengkap atau tidak. Hal ini akan menentukan tingkat keawetan barang tersebut saat digunakan.

Jika masih bingung untuk menemukan barang tersebut, kunjungilah Raja Kantor Bandung atau hubungi dengan CP 021 857 083 1. Tujuannya untuk mendapatkan kursi kantor bekas dari distributor terbaik.